Salah satu penyakit yang paling mengancam dalam kehidupan para wanita adalah Kanker payudara. pada dasarnya penaykit ini menyerang kaum hawa tetapi kini telah diketahui penyakit ini dapat menyerang kaum pria. kemungkinannya sekitar 3-5% pria terserang penyakit ini. mencegah lebih baik daripada mengobati, cegah kanker payudara sedini mungkin. timbulnya penyakit ini dalam diri seseorang dapat mengakibatkan hal yang fatal, kematian yang disebabkan oleh penyakit ini semakin meningkat.
Dapat dilakukan beberapa cara untuk mencegah kanker payudara sadini mungkin :
- Mempertahankan berat badan
Tubuh yang subur dapat miningkatkan resiko terkena penyakit ini. dapat mencegahnya dengan mengurangi makanan yang berbahan dasar tepung terigu, beras putih, kentang putih, dan gula.perbanyak mengkonsumsi makanan yang berserat dan buah-buahan. karena dapat memperlancar pencernaan dalam tubuh.
- Olah raga secara rutin
Lakukan olah raga secara rutin 5 kali seminggu selama 30 menit. dengan aerobic atau pun jogging dapat mencengah kanker.
- Melakukan check up
Lakukan deteksi secara dini untuk mengetahui ada atau tidaknya benjolan disekitar payudara. karena kanker payudara timbul dengan ditemukannya benjolan sekitar payudara.
- Banyak mengkonsumsi sayur dan mengurangi lemak
Lemak dapat meningkatkan resiko terserang kanker. banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung omega3, seperti ikan laut. dan perbanyak mengkonsumsi sayur, brokoli, kubis brussel, sayuran hijau, wortel dan tomat.
- Mengurangi kebiasan negatif
Mengkonsumsi alkohol dan rokok bagi seorang wanita dapat menyebabkan kanker payudara 20 hingga 25 %, maka pada bungkus rokok atau tempat minuman tertentu dianjurkan untuk tidak diminum oleh wanita, terutama wanita yang sedang hamil. hentikan kebiasaan - kebiasaan seperti itu sejak sekarang.
sumber: NOVA, no.1132/XXII. hal.24.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar